Kapolri Badroddin Haiti memberikan keterangan terkait penangkapan Brigpol Eddy Chandra

Kapolri  Kunjungi Poso Evaluasi Operasi Penangkapan Santoso

Jumat, 15 April 2016 | 04:33 Wita - Editor: Iin Nurfahraeni - Reporter: Fauzan - GoSulsel.com

Terpisah Kepala Bidang Humas Polda Sulselbar, Kombes Pol Frans Barung Mangera, menyatakan kedatangan orang nomor satu Polisi Republik Indonesia, hanya untuk transit dan akan berangkat ke Poso, pada Jumat, 15 April 2016 pukul 07.55 Wita dengan menggunakan pesawat maskapai penerbangan Wings Air.

“Hanya sebentar di sini, karena pagi-pagi harus berangkat ke Poso dans sekitar pukul 17.00 Wita langsung kembali ke Jakarta,” ujar Barung.

pt-vale-indonesia

Operasi Tinombala  dilakukan untuk mengejar kelompok teroris Santoso di Poso. Operasi itu dimulai pada 10 Januari 2016. Awalnya, operasi ini direncanakan akan selesai pada 9 Maret 2016, tetapi diperpanjang hingga enam bulan ke depan. Dalam baku tembak terakhir antara pasukan gabungan TNI-Polri dan kelompok teroris, dua orang terduga teroris kelompok Santoso tewas. (*)

Halaman: