DPR RI: Dana Desa Setiap Tahun Akan Bertambah

Sabtu, 16 April 2016 | 19:21 Wita - Editor: Iin Nurfahraeni - Kontributor: Hidayat Ibrahim - GoSulsel.com

Dia mengingatkan, jika dana desa ini bukan  diperuntukkan untuk kepala desa, pengelolaannya harus secara swakelola, padat karya dan transparan, termasuk juga SDM yang dimiliki harus berasal dari desa tersebut. Saat ini para kepala desa sedang mengikuti pelatihan untuk meningkatkan kinerja termasuk dalam kemampuan mengelola keuangan.

. “Melalui program ini, pemerintah yakin akan mampu menekan angka pengangguran hingga 1,8 juta jiwa pada tahun 2019. Sebab, masyarakat akan ikut dilibatkan dalam mengelola dana desa,” tandas Amran.(*)

Halaman:

BACA JUGA