Adi Rasyid Ali

Tak Memungkinkan Dilanjut, DPRD Makassar Batalkan Sebagaian Prolegda

Jumat, 02 September 2016 | 17:19 Wita - Editor: Irfan Wahab - Reporter: Muhammad Fardi - GoSulsel.com

Lebih lanjut, Ara berharap agar kedepan, fugsionaris komisi DPRD Makassar menyesuaikan jumlah Prolegda yang akan diusulkan.

“Saya kira ini menjadi PR, warning kepada kita, kepada anggota DPR agar tidak lagi membuat anggaran Prolegda yang banyak tapi tidak bisa diselesaikan,” harapnya.

pt-vale-indonesia

Saat ditanya terkait kemungkinan akan diusulkan pada RAPBD perubahan 2016 dan rencana APBD pokok tahun 2017, Ara mengatakan bisa saja diusulkan kembali, namun untuk mengifisenkan kinerja Dewan, ia berharap agar Prolegda tahun selanjutnya dikurangi hingga seperdua dari jumlah yang disulkan di tahun 2016.

“Boleh saja diusulkan kembali, tapi kita punya gambaran bahwa Prolegda itu paling bisa diselesaikan antara 7 sampai 10 prolegda pertahun, kalau bisa 5 inisiatif pemerintah kota dan 5 inisiatif legislatif, jadi 10 prolegda secara keseluruhan,” tungkasnya.

“Ini kan banyak sampai 20 Prolegda, jadi kalau saya setengahnya aja, belajar dari yang kemarin ini, kita tidak bisa menyelesaikan,” tambah Ara.

Halaman:

BACA JUGA