
Polisi Gelar Ops Cikon, 3 PSK dan 7 Motor Diamankan
Pada operasi itu, kata Burhanuddin, porsenil berhasil mengamankan tiga wanita yang diduga sebagai PSK, ketiganya yakni IW, EF dan SC adalah merupakan warga Jalan Veteran Utara, Makassar.
“Polisi juga mengamankan 7 unit motor untuk dijadikan barang bukti, saat ini 7 unit motor dan 3 perempuan sedang diamankan di Polsek Makassar guna mengikuti proses selanjutnya,” ungkapnya. (*)
