Hanura
Ilustrasi Logo Hanura
#

Partai Hanura Akui Kekalahannya di Pilkada 11 Kabupaten di Sulsel

Jumat, 11 Desember 2015 | 20:41 Wita - Editor: Baharuddin - Reporter: Nasruddin - Go Cakrawala

Halaman 1

Makassar,GoSulsel.com – Ketua DPD Hanura Sulsel, Ambo Dalle mengakui, kekalahan besar yang dialami Hanura dalam menghadapi pesta demokrasi di Sulsel. Namun kata dia, pihaknya telah berusaha secara maksimal untuk memenangkan usungan Hanura di Pilkada 11 Kabupaten, bahkan semua amunisi partai sudah diturunkan.

“Kita sudah usung beberapa incumbent dan oarng-orang terbaik di Pilkada, namun kenyataannya kita harus menelan pil pahit, kita kalah total,” ungkap Ambo Dalle melalui sambungan telepon.

pt-vale-indonesia

Meski kalah, kata mantan Legislator DPRD Sulsel ini, pihaknya tidak menyalahkan siapa-siapa, hanya saja pihaknya akan mengevaluasi pengurus DPC di 11 Kabupaten yang melaksanakan Pilkada di Sulsel.

“Kita mau evaluasi dulu, apa penyebabnya Hanura kalah di Pilkada,” tuturnya. (Nasruddin – Go Cakrawala)

Berikut ini Kekalahan Hanura :

Halaman 2

*Selayar
Aji Sumarno-Abdul Gani

*Bulukumba
Askar HL-Nawawi Burhan

*Gowa
Maddusila Idjo-Wahyu Permana

*Maros
Imran Yusuf-Said Patombongi

*Tana Toraja
Zadrak Tombeg-Jaene Tandirerung

*Toraja Utara
Frederik Batti Sorring-Frederik Buntang

Halaman 3

*Luwu Utara
Arifin Junaidi-Abdullah Rahim

*Luwu Timur
Badaruddin Piccunang-Andi Baso Makmur

Kemenangan Hanura :
*Pangkep
Syamsuddin Hamid-Syahban Samana

*Barru
Idris Syukur-Suardi Sale

*Soppeng
Kaswadi Rasak-Supriansa


BACA JUGA