foto: Syukur/Go Cakrawala

Kajari Makassar Bingung Pelimpahan Kasus Abraham Samad Belum Jelas

Senin, 14 Desember 2015 | 15:04 Wita - Editor: Chaerul Fadli - Reporter: Syukur Nutu - Go Cakrawala

Makassar, GoSulsel.com – Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Makassar, Deddy Swardy Suracman bingung saat ditanya terkait jadwal pelimpahan kasus pemalsuan dokumen yang menyeret ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) nonaktif, Abraham Samad.

“Saya juga bingung,” jawab Deddy, Senin (14/12/2015). Deddy mengaku belum mengetahu kapan jadwal persis kasus tersebut akan dilimpahkan ke pengadilan untuk diadili.

pt-vale-indonesia

Selain pelimpahan kasus Abraham, hal yang sama terjadi pada kasus Feriani Lim. Jadwal pasti akan pelimpahan kasus Feriani juga belum jelas. Tak hanya itu, Feriani yang menjadi tahanan kota Kejari hanya melapor melalui telpon. (*)

Tags:

BACA JUGA