#

Serunya Workshop Wira Sablon Diikuti 100 Pemuda

Jumat, 29 April 2016 | 20:11 Wita - Editor: Irfan Wahab - Fotografer: Erik Didu - Go Cakrawala

Makassar, GoSulsel.com – Sebanyak 100 peserta mengikuti Workshop dan seminar pelatihan Wira Sablon bagi kalangan anak muda Kota Makassar, yang berlangsung di rumah produksi PT Amura Pratama, Jalan Perintis Kemerdekaan 4, Jumat, (29/4/2016).

Workshop ini berlangsung selama dua hari tersebut mendatangkan pemateri yang berasal dari Luka’s SPS Bandung dengan tujuan Industri Sablon yang ada di kota Makassar dapat lebih ditingkatkan.

pt-vale-indonesia

Berikut foto-foto kegiatan itu:


seminar sablon 3
seminar sablon 2
seminar sablon 1
seminar sablon 4

Tags: