
#Berita Foto
Naskah Teater Sumberella Ditampilkan Lembaga Seni Sulapa Appa UNM
Makassar, GoSulse.com — Anggota baru lembaga seni Sulapa Appa PGSD UNM mementaskan karya teaternya dengan naskah ‘Sumberella’ pada pentas anggota baru edisi IV di Auditorium Amanagaapa, Jalan pendidikan, Makassar, Selasa (10/5).
Naskah teater Sumberella menceritakan tentang perjuangan 3 orang ksatria yang berani untuk membebaskan seorang putri dari kerajaan onepi.*)

Berikut foto-foto penampilan lembaga seni Sulapa Appa UNM: