Dangkot, Nasu Palekko, Kuliner, Kuliner di Makassar, Kuliner Makassar, Kuliner Bugis, Olahan Ayam Kampung, Jalan Sunu

5 Hal Menakjubkan Ini Ada di Tanah Lasinrang

Jumat, 27 Mei 2016 | 16:45 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: Marwan Paris - GoSulsel.com

1. Nasu Palekko

Nasu Palekko identik dengan Kabupaten Pinrang. Saat anda berada di Pinrang, aroma nikmat dari berbagai warung Nasu Palekko bersahutan memanggil anda untuk singgah.

pt-vale-indonesia

Nasu Palekko terbuat dari itik kampung yang dipotong kecil-kecil lalu dicampur aneka rempah seperti kunyit, asam jawa, jeruk nipis, dan ratusan biji cabai rawit.

Nasu Palekko akan semakin mudah anda dapatkan saat ramadhan dan hari raya lebaran. Bagi masyarakat Pinrang, Nasu Palekko adalah menu wajib yang harus ada di meja makan ketika hari besar datang.

Halaman: