#

HIPIIS Sulsel Bakal Hadirkan SBY dan Menteri Susi

Kamis, 02 Juni 2016 | 08:39 Wita - Editor: Iin Nurfahraeni - Reporter: Citizen Reporter

Untuk itu, Rabina harap bagi  peminat masalah maritim  ingin menyumbangkan kertas karya ilmiahnya terkait  sub tema tersebut dapat mengirim ke panitia seminar di email, [email protected]. “Semua kertas karya serta makalah utama, dari  pihak  panitia akan menerbitkan dalam bentuk prosiding  seminar,”ujarnya

Rabina menyebutkan bagi penyumbang makalah dikenakan dana senilai  Rp.750.000,- dengan jaminan makalahnya akan diterbitkan dalam bentuk prociding dari panitia. Peserta umum Rp.300.000,- serta mahasiswa Rp.150.000,- akan disediakan materi dan sertifikat.

pt-vale-indonesia

Pendaftaran mulai dibuka tgl 4 April s/d 4 Agustus 2016. Tempat pendaftaran di  Pusat Pengembangan Penelitian Kependudukan dan Jender (P3KJ) LP2M Kampus Unhas Tamalanrea atau bisa juga lewat email panitia, tandas Rabina yang juga dosen FISIP Unhas ini.

Halaman: