Plt Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar, Ismunandar

Tahun Ajaran Baru, Waktu Belajar Siswa di Makassar Hanya Senin-Jum’at

Sabtu, 16 Juli 2016 | 17:59 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: Aris Taoemesa - GoSulsel.com

“Saya juga melihat penerapan ini di luar negeri, saya juga akan menerapkan untuk sekolah di Makassar. Jadi belajar itu sampai jam 4 sore, ini juga untuk meminimalisir adanya siswa yang berkeliaran malam. Kan banyak kita lihat itu siswa di pantai, di mall sampai malam hari. Jadi kalau pulang sore pasti capek dan langsung istirahat dirumahnya,” tandasnya.

pt-vale-indonesia

Ia menambahkan untuk menanggulangi adanya kebosanan siswa karena panjangnya waktu belajar, maka akan dilakukan koordinasi dengan sekolah untuk mengatur jadwal balajar yang efektif.

“Nanti waktunya sekolah-sekolah kita suruh bisa kreatif. Jadi tidak bosan. Ada waktunya makan, bermain, istirahat, dan jadwal belajar. Jadi tidak membosankan,” pungkasnya.(*)

Halaman: