
#Jumbara PMR 2016
11 Tokoh Terima Penghargaan Kepalangmerahan
Pemberian tanaman mangrove tersebut diharapkan bisa menjadi bagian dari upaya pemeliharaan lingkungan.
“Ini dilanjutkan dengan penanaman mangrove secara serentak di desa Maccini baji, Pangkep, 250 PMR juga akan ikut untuk melakukan penanaman sebagai bagian dari upaya pemeliharaan lingkungan dan pengurangan risiko bencana wilayah pesisir,” katanya.

Kegiatan Jumbara PMR PMI sendiri menurutnya merupakan bagian dari strategi pembinaan remaja yang dilakukan oleh perhimpunan palang merah dan bulan sabit merah internasional.
Jumbara, lanjutnya adalah bagian dari ajakan kepada remaja untuk dapat bergabung menjadi anggota PMR di sekolah sebagai upaya meningkatkan kualitas sumber daya manusia sejak dini. (*)