Brand Baru Kota Daeng, Berhijab dengan Hijabku Makassar

Minggu, 22 Januari 2017 | 18:00 Wita - Editor: Baharuddin - Reporter: A Nita Purnama - GoSulsel.com

“Keluar karena ingin merintis usaha sendiri. Dulu kan juga kerjanya pakai sistem target dan saya selalu dapat bonus, jadi saya berpikir kenapa saya tidak buka usaha sendiri, lanjutnya.

Bagi perempuan yang hobi olahraga ini, untuk menjadi seorang enterpreneur itu butuh kesabaran dan semangat pantang menyerah. Bebisnis seperti ini, tak melulu setiap hari mendapatkan pembwli. Itulah tantangan yang dia rasakan.

pt-vale-indonesia

“Saran buat teman-teman yang mau gabung yaitu percaya diri, jangan putus asa, harus bersabar, itu kuncinya. Kalo tidak sabar, tidak akan bisa tidak setiap hari kita bisa dapat pembeli dan dapat pemasukan,” ujarnya.

Perempuan asal Soppeng ini berharap kedepannya Hijabku bisa lebih dikenal oleh masyarakat. Oleh karena itu, sudah ada berbagai event yang diikutinya di Kota Makassar. Slaah satunya yaitu Makassarta’ Bassoro’2 yang berlangsung di Anjungan Pantai Losari.

“Semoga Hijabku semakin di kenal oleh masyarakat, dikenal sama masyarakat diluar Makassar juga, karena pengunjung di event ini kan bukan orang Makassar saja , kebanyakan luar daerah,” tuturnya.

Halaman: