
Warga Bara-Baraya Blokade Jalan
Makassar, Gosulsel.com — Warga Bara-Baraya memblokade jalan dengan menggunakan bambu dan ban bekas di Jalan Abubakar Lambogo, Makassar, Rabu (22/03/2017). Hal tersebut dilakukan sejak dikeluarkannya SP 3 dari Kodam VII Wirabuana untuk mengosongkan 28 rumah di luar Asrama TNI Bara-Baraya.
FOTO- FOTO Blokade Jalan Warga Bara-Barayya:


FOTO: Warga Bara-Barayya memblokade jalan dengan menggunakan bambu dan ban bekas di Jalan Abubakar Lambogo, Makassar, Rabu (22/03/2017)/Zul Kifli/Gosulsel.com

FOTO: Warga Bara-Barayya memblokade jalan dengan menggunakan bambu dan ban bekas di Jalan Abubakar Lambogo, Makassar, Rabu (22/03/2017)/Zul Kifli/Gosulsel.com

FOTO: Warga Bara-Barayya memblokade jalan dengan menggunakan bambu dan ban bekas di Jalan Abubakar Lambogo, Makassar, Rabu (22/03/2017)/Zul Kifli/Gosulsel.com

FOTO: Warga Bara-Barayya memblokade jalan dengan menggunakan bambu dan ban bekas di Jalan Abubakar Lambogo, Makassar, Rabu (22/03/2017)/Zul Kifli/Gosulsel.com