Ubi Goreng, Ubi Goreng di Makassar, La Koffie, Kuliner, Kuliner Makassar, Kuliner di Makassar
Seporsi Ubi Goreng La Koffie. (Foto: Sapriady Putra/GoSulsel.com)

Ubi Goreng La Kofffie di Alauddin Plaza, Tak Pernah To’loro’ Meski Musim Hujan

Rabu, 03 Februari 2016 | 14:26 Wita - Editor: Nilam Indahsari - Reporter: Nilam Indahsari - GoSulsel.com

“Sambelnya biasaji, saya kasi bawang putih, bawang merah, lombok, dan tomat lalu ditumis,” kata Irfan, mengurai bahan dasar pembuatan sambelnya yang pedasnya sedang.

Jadi, para penggemar ubi goreng, tak perlu khawatir makan ubi di kafe ini. Sebab jika ubinya to’loro’, maka uang hasil keringat Anda tak akan sia-sia. Sebab, secara sepihak, kafe ini langsung membatalkan pesanan Anda dan tentu saja tak perlu membayar.

pt-vale-indonesia

Berikut foto-fotonya:

Halaman:

BACA JUGA