
Kapolda Sulselbar, Irjen Pol Anton Charlian
Kapolda: Saatnya Peringatan May Day Dikemas Bertema Budaya
Kamis, 28 April 2016 | 20:58 Wita
-
Editor: Baharuddin
-
Reporter: Syarifah Fitriani - Go Cakrawala
“Selama 3 tahun terakhir ini, unjuk rasa peringatan Mayday selalu dilaksanakan dan selalu tertip dan aman. Kami juga akan melaksanakan malam ramah tamah bersama dengan Serikat Buruh di Hotel Clarion, 2 Mei mendatang,” kata Bukti.(*)
