
DKP3 Makassar Lakukan Pembinaan Pengenalan Tanaman
lebih jauh, Rahman menjelaskan pentingnya melakukan pemgembanhgan terhadap program yang telah dilakukan, sehingga program longgar ini bisa tetap berjalan.
“Kalau lorong ta’ sudah indah san cantik, tidak hanya sampai di situ saja. Perlu adanya orang-orang yang memperhatikan dan memantau tanaman-tanaman ini. Percuma lorongta bagus kalau ujung-ujungnya tidak ada juga yang urus” terangngnya

Selain mmberikan pelatihan, DKP3 juga membagikan tanaman kepada kecamatan Mamajang, sebagai bentuk keseriusannya dalam program ini. Tanaman yang diserahkan yaitu jambu & terung.
Rahman juga mengatakan bahwa dari 14 kecamatan sudah 6 yang melakukan pelatihan dan diharapkan akan selsai sebelum memasuki bulan Ramadhan.
“Ini kecamatan yang sudah ke 6. Kita programnya ini usahakan bisa selesai tahun ini, untuk pelatihannya sendiri diusahakan bisa selesai sebelum bulan ramadhan” kata Rahman.(*)