Ilustrasi

2 Begal di Makassar Diringkus, Satu Ditembak

Selasa, 14 Juni 2016 | 15:21 Wita - Editor: Syamsuddin - Reporter: Fauzan - GoSulsel.com

Saat ini, terang Yunus, pihaknya masih melakukan pengejaran terhadap rekan-tersangka. “Kita masih melakukan pengejaran terhadap rekan-rekan mereka, setidaknya ada 11 rekan mereka yang masih buron,” terangnya.

pt-vale-indonesia

Saat diminta untuk menunjukkan tempat persembunyian rekannya, salah seorang tersangka tidak kooperatif, Emil berusaha melawan dan melarikan diri sehingga aparat kepolisian terpaksa melumpuhkan Emil dengan sebuah timah panas yang bersarang di lutut kirinya.

“Dia sebelumnya tidak memperdulikan tembakan peringatan yang dikeluarkan oleh aparat pada saat dia melarikan diri, sehingga kita terpaksa melumpuhkannya,” tukasnya.

Saat ini kedua tersangka bersama barang bukti sebilah parang telah diamankan di Posko Resmob Polda Sulsel guna menjalani pemeriksaan lebih lanjut.(*)

Halaman:

BACA JUGA