Supir Taksi Begal Dibekuk Polisi di Urip Sumiharjo

Kamis, 04 Agustus 2016 | 20:20 Wita - Editor: Syamsuddin - Reporter: Muhammad Dahlan - Gosulsel.com

Pelaku juga mengaku jika hasil kejahatannya digunakan untuk membeli narkoba jenis sabu sabu yang banyak beredar di sekitar Pampang. “Saya mencuri pak gara-gara mau ka beli shabu-shabu pak di pampang,” ujar pelaku.

pt-vale-indonesia

Tidak hanya itu saja, Sejauh ini pelaku masih dalam pengembangan pihak Timsus Polrestabes Makassar. “Kami masih tetap mendalami pengembangan kasus ini, pelaku kami amankan beserta barang buktinya,” tutupnya. (*)

 

Halaman: