(FOTO: Jenazah korban bentrokan berdarah Satpol PP vs Polisi tiba di rumah duka/Minggu, 7 Agustus 2016/Fauzan Sulaiman/GoSulsel.com)
#

10 Fakta Terkait Bentrokan Satpol PP vs Polisi di Makassar

Minggu, 07 Agustus 2016 | 14:12 Wita - Editor: Irwan Idris -

Dari keterangan sejumlah saksi dan pengakuan Kasat Pol PP, kejadian dipicu kesalahpahaman antara anggotanya dan oknum polisi arogan yang memaksa memasuki lokasi berlangsungnya kegiatan Pemkot di Pantai Losari yang diamankan satpol PP.

Dari laporan disampaikan pada tanggal 6 Agustus 2016 pukul 19.45 Wita, telah terjadi perkelahian antara Sdr. Hadryatno (Anggota Satpol PP Makassar) dengan 2 orang Oknum Anggota Sabhara Polrestabes Makassar An. Bripda Hendrik dan Bripda Asmat di Anjungan Pantai Losari Jl. Penghibur Kota Makassar.

pt-vale-indonesia

Halaman: