Wali Kota Dimintai Kelengkapan Data di Kejari Makassar

Selasa, 23 Agustus 2016 | 18:09 Wita - Editor: Syamsuddin - Reporter: Risal Akbar - Go Cakrawala

Meski begitu, yang memiliki tanggung jawab terbesar pada proyek tersebut adalah Pengguna Anggaran (PA), Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) dan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK).

Pengguna Anggaran yang ia maksud tersebut adalah mantan kepala dinas Komunakasi dan Informasi, Ismunandar. “PA, KPA dan PPK itu kan dijabat oleh orang yang sama, dan memang secara aturan itu diperbolehkan,” kata dia.

pt-vale-indonesia

Dari informasi yang dihimpun, Ismunandar sendiri kini berstatus non job di Balai Kota Makassar. Ia digantikan Ismail H Ali yang menjadi pelaksana tugas (plt) Kepala Dinas Kominfo Makassar pada 3 Juni 2016 Lalu.(*)

Halaman: