FOTO: Goedang Popsa menawarkan sensasi menikmati kuliner makassar dengan gaya berbeda/Rabu, 8 Februari 2017/Andi Nita Purnama/Gosulsel.com

Tawaran Berbeda Tamasya Kuliner di Goedang Popsa

Rabu, 08 Februari 2017 | 14:11 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: A Nita Purnama - GoSulsel.com

Di Goedang Popsa ini, pengunjung akan dimanjakan sajian makanan dan minuman mulai dari menu khas lokal hingga internasional. Menu yang begitu lezat dari tangan terampil chef handal melalui proses pengolahan yang baik, juga dengan teknik memasak yang pertama kalinya ada di Kota Makassar.

“Pertama kalinya di Kota Makassar yang menggunakan teknik Sous Vide (Su Vid’) yaitu cara memasak dengan memasukkan bahan ke dalam kantong kedap udara dengan suhu rendah kisaran 55 derajat celcius,” ungkapnya.

pt-vale-indonesia

Selain itu, Goedang Popsa juga menggunakan teknik pengasapan selama 12 jam dengan menu andalan ‘Slow Cooked Smoked Beef Brisket’, tentunya teknik ini memberikan pengalaman kuliner yqng nikmat dan berbeda saat Anda berkunjung ke Goedang Popsa Makassar.(*)

Halaman:

BACA JUGA