11 Hal Yang Membuatmu Bangga Menjadi Orang Bone
Makassar, GoSulsel.com — Masyarakat Bone adalah entitas yang hidup dari kebajikan-kebajikan yang eksis sejak masa lampau. Karakater dan konsep hidup yang melekat pada mereka telah tertanam bahkan sejak masih dikandungan.
Hal inilah yang membuat sebagian besar orang Bone berhasil menjalani dinamika kemanusiaan dan hubungan-hubungan yang terbangun di dalamnya. Mereka memegang berbagai ajaran atau dalam bahasa bugis disebut sebagai pangngadereng. Ajaran itu berisi tuntunan-tuntunan dalam bersikap pada keadaan, dan menjadi seutuhnya manusia yang bermakna.
Berikut kami sarikan sedikitnya 11 sikap yang melandasi hidup orang Bone: