Jajaki Investasi, Dubes Inggris Tanyakan Soal Korupsi di Sulsel

Rabu, 18 Mei 2016 | 16:53 Wita - Editor: Baharuddin - Reporter: Mirsan - Go Cakrawala

“Khusus di Sulsel kita berupaya menekan upaya korup ini melalui perda dan aturan yang ada. Pertumbuhan ekonomi di sulsel cukup besar yaitu sebesar 7,5 persen, Dimana sebagian besar di sektor pertanian, makanya kita tawarkan agroindustri,” ucapnya.

Kepala BPMDK Sulsel, AM Yamin menambahkan pihaknya terus berupaya memperbaiki kinerja pelayanan izin. Dimana pihak investor hanya bertemu dengan pegawai yang melayani mereka di kantor tanpa harus menemui pimpinannya.

pt-vale-indonesia

“Kunjungan pertama harus intensif ke kawasan timur agar lebih mengenal Sulsel. Sulsel mulai merancang pengembangan agro industri, seperti kakao dan kopi. Kita berharap ada perusahaan yang bisa berinvestasi di bidang ini,” tambahnya.(*)

Halaman:

BACA JUGA