#

Operasi Lipu, 265 Penjahat di Makassar Diringkus Polda

Kamis, 30 Juni 2016 | 15:48 Wita - Editor: Irfan Wahab - Reporter: Muhammad Muhaimin - GoSulsel.comReporter: Muhammad Muhaimin - GoSulsel.com

Makassar, GoSulsel.com – Sejumlah Pelaku kejahatan di rilis oleh Polisi Daerah (Polda) di Markas Kepolisian Resort Kota Besar (Mapolrestabes) Makassar, Jl Ahmad Yani, Kamis (30/6/2016).

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Selaran Irjen Pol Anton Charliyan merilis langsung hasil operasi Tegas Lipu 2016, Selama Ramadan 265 pelaku kejahatan di ringkus.
Operasi Tegas Lipu 2016 ini dilaksanakan mula dari tanggal 8 Juni hingga 24 Juni 2016.

pt-vale-indonesia

Operasi ini dilaksanakan untuk mengantisipasi tindak kejahatan selama bulan puasa dan menjelang lebaran.

Berikut foto-foto pelaku kejahatan yang diamankan Polisi:


expose operasi lipu 8
expose operasi lipu 7
expose operasi lipu 6
expose operasi lipu 5
expose operasi lipu 3
expose operasi lipu 2
expose operasi lipu 1

LIHAT JUGA