
Sedang Bad Mood? 6 Tempat Ini Punya Daya Magis Kembalikan Mood Anda
Cafe Debale Bale
Kafe ini berada di Jalan Emmi Saelan nomor 17, Makassar. Tempat ini cocok untuk kondisi perasaan yang lagi bad mood. Konsepnya menarik dengan lampion-lampion tergantung mempermanis suasana Cafe Debale Bale.

Karena menariknya, tempat ini kerap digunakan untuk sesi fotoprewedding.
https://www.instagram.com/p/BH1HhRXhP5p/?taken-by=cafedebalebale