
Sedang Bad Mood? 6 Tempat Ini Punya Daya Magis Kembalikan Mood Anda
Swimming Pool Hotel The Rinra
Kolam renang Hotel The Rinra menawarkan ocean view paling sempurna di Kota Makassar. Panorama pantainya jadi mood booster ampuh bagi kawan traveliner yang lagi bad mood. Berlokasi di Jalan metro Tanjung Bunga, Hotel The Rinra memungkinan pengunjungnya terbebas dari kebisingan kendaraan bermotor. Sensasi berenang atau sekedar nongkrong pun terasa lebih tenang dan privat.

https://www.instagram.com/p/BJOkCO4DtbC/?taken-by=rirys