Video: Dewan Tanggapi Soal Siswa Kedapatan Nyabu, Melani Mustari: Narkoba Belum Jauh Dari Lingkungan Sekolah

Senin, 07 November 2016 | 18:25 Wita - Editor: Sapriady Putra - Reporter: Muhammad Fardi - GoSulsel.com

Makassar, GoSulsel.com – Anggota Komis D Bidang Kesejahteraan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar, Melani Mustari menanggapi 14 siswa SMK Negeri 2 Makassar yang ditemukan bersama satu alat isap sabu-sabu di belakang sekolahnya, Jl Pancasila saat upacara barlangsung, Makassar, Senin (7/11/2016).

Melani mengaku telah berkoordinasi dengan pihak Badan Narkotika Kota (BNK) Makassar dan mengiformasikan bahwa dari 14 siswa yang diduga terlibat pesta sabu hanya satu yang positif.

pt-vale-indonesia

Melani mengatakan bahwa dengan adanya peristiwa tersebut menandakan bahwa narkoba belum jauh dari lingkungan sekolah. Diapun mengatakan bahwa dengan adanya pihaknya sebagai anggota DPRD harus terlibat dalam pencegahan narkoba, begitupun BNK dan Dinas Pendidikan.

Berikut video Melani Mustari :


BACA JUGA