Pangkoops AU II memberi materi latihan kepemimpinan di Lanud Sultan Hasanuddin, Rabu (09/01/2019)/IST

Di Lanud Sultan Hasanuddin, Pangkoopsau II Berbagi Tips Jadi Pemimpin

Rabu, 09 Januari 2019 | 22:00 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: Junaid - Gosulsel.com

Namun di luar dari pada itu, ia juga menjelaskan bahwa seorang pemimpin juga harus mampu menjadi contoh dan inspirasi yang baik bagi bawahannya, mampu menciptakan kerja sama dalam tim, menghilangkan segala ego pribadi dan ego sektoral, saling pengertian terhadap perbedaan karakter masing-masing, mampu mendemonstrasikan antara keinginanya dengan keinginan bawahannya, sesuai perkataan dan perbuatan, memiliki kreatifitas yang tinggi, memiliki rasa tanggung jawab terhadap tugas yang diberikan kepadanya.

Di akhir arahannya, Henri Alfiandi yang merupakan Alumni Sesko Jerman juga menyapaikan tentang pentingnya budaya Safety dalam rangka mencapai Zero Accident pada tahun 2019.

pt-vale-indonesia

“Kenapa kita harus Zero Accident karena biayanya sangat tinggi baik biaya penggantian alutsistanya, pendidikan personilnya, penelitian kejadiannya. Oleh karena itu bagi Para Perwira Penerbang, keselamatan terbang dan kerja adalah merupakan harga mati yang harus senantiasa diperhatikan dalam setiap pelaksanaan tugas,” tutupnya.

Selain dihadiri para perwira, dalam Kunjungan Kerjanya ke Lanud Sultan Hasanuddin, Pengarahan tersebut juga di ikuti oleh Danlanud Sultan Hasanuddin Marsma TNI Hendrikus Haris Haryanto, S.IP, Danwing 5, Para Kadis dan seluruh Perwira Lanud Sultan Hasanuddin.(*)

Halaman:

BACA JUGA