Pulau Larea Rea, Pulau Sembilan, Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan/Instagram: @achyuyu
#

Perayaan HUT Ke-455, Selain Nonton Artis Anda Juga Wajib Kunjungi 11 Destinasi Wisata Kece di Sinjai Ini

Rabu, 27 Februari 2019 | 18:44 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: Nurfadillah Amir - Gosulsel.com

SINJAI, GOSULSEL.COMHari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Sinjai yang diperingati pada tanggal 27 Februari setiap tahunnya selalu berlangsung meriah.

Tahun 2018 lalu, Pemerintah Kabupaten Sinjai untuk pertamakalinya menggelar puncak perayaan HUT Sinjai di luar kawasan Rumah jabatan (Rujab) Bupati Sinjai di Jl Persatuan Raya, Sinjai.

pt-vale-indonesia

Perayaan HUT ke-454 Sinjai kala itu dilangsungkan tepat di bibir Teluk Bone, tepatnya di Pelabuhan Larea-rea, Lappa.

Sementara tahun 2019 ini, Pemkab Sinjai akan menggelar puncak perayaan HUT ke-455 Sinjai di Lapangan Sinjai Bersatu dengan menghadirkan bintang tamu artis ibu kota, Tata Janeta dan Nassar.

Terlepas dari perayaan HUT ke-455 Sinjai, Anda mesti tahu bahwa begitu banyak sumber daya alam di Butta Panrita Kitta ini, yang disulap jadi destinasi wisata menakjubkan.

Kontur alam yang dimiliki Sinjai terdiri atas pegunungan dan pesisir pantai, membuat jenis destinasi wisata di Kabupaten Sinjai begitu beragam.

1 Air Terjun Laliako (Terasa), Sinjai Barat

instagram: @sardiseptiawan

2. ‘Perempuan Besi’ dari Desa Gunung Perak, Sinjai Barat. Ya, pandai besi. Salah satu pekerjaan turun temurun yang menambah khasnya keanekaragaman Sinjai

instagram: @larakuti

3. Potret sejarah Rumah Adat Karampuang, Kecamatan Bulupoddo, Sinjai Rumah adat dan desa yang konon telah berusia ribuan tahun, namun tetap berdiri kokoh dan menjadi saksi sejarah kebudayaan di Sinjai. Di sini pula kegiatan Mappogau Sihanua hingga prosesi Maddui’ dilaksanakan sebagai salah satu warisan budaya lokal kita.

@Instagram: a.a.poe

4. Simpul keindahan keemasan dari salah satu sudut Pelabuhan Larea-rea, Sinjai

Instagram: rock_yra

Halaman:

BACA JUGA