Manda Noviyanti, Bersyukur karena Jadi Dancer

Rabu, 07 Oktober 2015 | 11:19 Wita - Editor: gun mashar -

Halaman 1

SALAH satu cara agar selalu bahagia, adalah dengan mencintai pekerjaan. Hal ini yang dilakukan Manda Noviyanti Asran, salah seorang dancer di Trans Studio Makassar.

“Pekerjaan saya sebagai dancer dan saya bersyukur karena hobi saya itu memang suka dance,” ujar Manda.

pt-vale-indonesia
Manda Noviyanti (Muhaimin/gosulsel)

Manda Noviyanti (Muhaimin/gosulsel)

Halaman 2

Dara kelahiran 17 September 1990 ini sudah 4 tahun menjalani profesi dancer. Ia bahkan tak pernah terpikirkan untuk berhenti menjadi dancer.

Agar penampilannya sebagai dancer maksimal, Manda tak lupa menjaga tubuhnya. Ia kerap melakukan stretching dan aerobic.

Manda Noviyanti (Muhaimin/gosulsel)

Manda Noviyanti. (Foto: Muhammad Muhaimin/gosulsel.com).

Halaman 3

“Saya setiap pagi hari itu selalu melakukan stretching dan aerobic kan saya juga seorang dancer. Jadi itu perlu buat saya,” tutur Manda.

Kendati menjaga bentuk tubuhnya, bukan berarti Manda pantang memakan makanan yang berlemak. Buktinya, ia tetap doyan makan Coto Makassar dan juga Sushi.

“Kalau soal makanan, saya senang makan Coto Makassar sama Sushi untuk makanan Jepang,” tutupnya.

Manda Noviyanti (Muhaimin/gosulsel)

Manda Noviyanti. (Foto: Muhammad Muhaimin/gosulsel.com).


Manda4
Manda Noviyanti (Muhaimin/gosulsel)
Manda3
Manda Noviyanti (Muhaimin/gosulsel)
Manda2
Manda Noviyanti (Muhaimin/gosulsel)

LIHAT JUGA