4 Olahan Kue Putu Yang Selalu Dirindukan Orang Bugis – Makassar
Makassar, GoSulsel.com — Berbagai makanan khas Makassar yang berbahan dasar daging dan ikan bisa kita jumpai hampir di setiap sudut kota Daeng. Namun, tidak demikian dengan kudapan ringan berkarakter khas Bugis – Makassar. Putu, misalnya.
Putu pada dasarnya berbahan dasar tepung beras yang diolah dalam berbagai cara. Resepnya pun berbeda-beda. Namun, setiap pengolahan Putu selalu sederhana, tidak ribet merepotkan. Sama halnya dengan kue-kue tradisional lain, meski diolah sederhana, namun memiliki citarasa yang selalu dirindukan.
Kami menyajikan 4 macam olahan dan jenis kue Putu yang masih bisa kita jumpai -meski tidak lagi begitu mudah- yang ada di kota Makassar.
4 Jenis Kue Putu Tradisional Makassar: