Putu cangkir beraneka warna di Toko Hamriani. (Foto: Iskandar Achmad/gosulsel.com).

4 Olahan Kue Putu Yang Selalu Dirindukan Orang Bugis – Makassar

Jumat, 13 Mei 2016 | 14:04 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: Irwan Idris - GoSulsel.com

1. Putu Cangkiri’

Putu cangkiri adalah penganan yang terbuat dari beras ketan berbentuk seperti cangkir ataucangkiri’dalam bahasa Makassar. Putu cangkiri biasa dibuat dalam dua rasa berbeda. Dengan gula merah atau dicampur gula putih (gula pasir). Putu cangkiri’ berisi kelapa parut segar sehingga rasanya manis dari gula yang dipadu rasa kelapa yang gurih membuat putu jenis ini sangat sedap disantap selagi masih hangat.

pt-vale-indonesia

Halaman:

BACA JUGA