BNK Gandeng Ustadz dan Pendeta Cegah Peredaran Narkoba di Makassar

Rabu, 10 Agustus 2016 | 21:53 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: Aris Taoemesa - GoSulsel.com

Andi mengatakan bahwa sebelum pemimpin agama ini turun, mereka akan diberikan pembekalan atau keterangan dari pihak Badan Narkotika Kota (BNK) dan Badan Narkotikan Nasional (MNN) serta pihak kepolisian.

“Sebanyak 300 orang  ini akan dibina dan diberikan pengetahuan oleh pihak, BNK, BNN dan Kepolisian selama empat hari setelah itu akan turun di lapangan,” katanya.

pt-vale-indonesia

Adapun pelaksanaa kegiatan akan dimulai pekan depan dengan sasaran lokasi yaitu Kampung Sapiria kecamatan Tallo, Kerong-kerong Kecamatan Makassar dan Bontoduri Tamalate.

“Kegiatan ini sudah dimulai pekan depan. Adapun sasaran lokasi prioritas dalam waktu dekat yaitu, Kampung Sapiria Kecamatan Tallo, Kerong-kerong  Kecamatan Makassar dan Bontoduri Kecamatan Tamalate,” pungkasnya.(*)

Halaman:

BACA JUGA