Foto: Dokumentasi gomedia

Disbudpar Sulsel Sasar Wisatawan Timur Tengah Kembangkan Halal Tourism

Selasa, 21 Juni 2016 | 12:31 Wita - Editor: Iin Nurfahraeni -

“Sekarang ini tinggal bagaimana menangkap peluang yang ada, Sulsel sendiri sudah menjadi salah satu daerah yang cukup dikenal.”katanya

Agus menyatakan saat ini wisatawan timur tengah lebih banyak keluar, sehingga Halal tourism ini dikembangkan seperti di Jepang, cina .

pt-vale-indonesia

Menurutnya banyak tempat yang bisa dikembangkan antara lain kuliner, makam-makam raja-raja. “Toraja juga bisa dikembangkan wisata halal dengan menyediakan restoran hala,”paparnya.

 

 

 

Halaman:

BACA JUGA