Abraham Samad Sebut Institusi Ini Paling Rentan Terhadap Korupsi

Rabu, 08 Februari 2017 | 02:15 Wita - Editor: Irfan Wahab - Reporter: A Nita Purnama - GoSulsel.com

Penegak hukum harus berdasar pada fakta dan bukti hukum sehingga dalam menegakkan hukum tidak didasari pada hal-hal yang diluar koridor hukum.

“Karena kalau didasarkan pada hal-hal yang lain yang diluar hukum, maka hukum kita akan bisa dipermainkan akan bisa dikirim kesana kemari hanya untuk kepentingan orang-orang tertentu,” tuturnya.

pt-vale-indonesia

Menurutnya, penetapan tersangka harus sesuai fakta dan bukti hukum sebab jika tidak maka akan merusak citra penegakan hukum di Indonesia. (*)

Halaman:

BACA JUGA