suasana pameran ITB Berlin

Toraja DMO Ikut Pameran ITB Berlin

Rabu, 16 Maret 2016 | 19:16 Wita - Editor: Iin Nurfahraeni - Reporter: Satria Sakti - GoSulsel.com

“Kalau ini sudah selesai, maka bisa dipastikan penerbangan langsung dari luar ini bisa terlaksana,” terangnya.

Mengenai pertemuan bisnis yang akan dilakukan , Luther menjelaskan pihaknya dibawah naungan swisscontact memang akan membahas beberapa hal termasuk tentang pariwisat di belanda.

pt-vale-indonesia

Terpisah Yohan Tangke Salu dari Komisi Pemasaran Toraja DMO, ITB Berlin merupakan salah satu pasar yang bagus untuk melakukan promosi destinasi di kuartal pertama, karena reputasinya yang mendunia juga dikarenakan Eropa merupakan pasar utama destinasi Toraja.

“Kami ingin menyasar pasar eropa, karena ini merupakan peluang besar apalagi Toraja sudah cukup dikenal karena keindahan tempatnya,” kata yohan dalam Press release yang diterima GoSulsel.com.(*)

Selain melakukan pameran, ketiga destinasi yang ikut Flores dan Wakatobi juga mengadakan business luncheon di Amsterdam pada tanggal 16 Maret 2016. Pada kesempatan tersebut, perwakilan destinasi akan berkenalan secara langsung sekaligus melakukan presentasi di depan para tour operator di Belanda.

 

Halaman:
Tags:

BACA JUGA