Pengrajin Songkok to Bone

Dusun Legendaris Pengrajin Songkok to Bone Dipesan Bangsawan

Senin, 19 September 2016 | 19:44 Wita - Editor: Irfan Wahab - Fotografer: Erik Didu - Go Cakrawala

Songkok Recca yang telah jadi nantinya akan dibeli oleh pengumpul seorang pengusaha songkok ternama di Kabupaten Bone, harga 1 songkok mulai dari harga puluhan ribu hingga jutaan rupiah.

Harganya songkok Recca juga tergantung dari pemesan songkok tersebut, kalau berpinggir emas maka harganya disesuaikan dengan kadar emasnya, biasanya pejabat dan orang bergelar bangsawan yang memesan songkok tersebut, tutup Hasni.

pt-vale-indonesia

Halaman:

BACA JUGA