Kumpulan Berita Topik "Barru"
-
Perketat Pengawasan, Pemkab Barru Tambah Dua Posko di Perbatasan
16/04/2020 | 12:00 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Kendati hingga saat ini Kabupaten Barru masih steeril dari penyebaran Covid-19, namun bukan pemerintah kabupaten dan warga harus lengah atau berdiam ...
-
Alhamdulillah, PDP di Barru Dinyatakan Negarif dari Corona
14/04/2020 | 11:55 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Satu Pasien Dalam Pengawasan (PDP) yang selama beberapa hari terakhir di isolasi di RSUD Barru, dinyatakan negatif atau tidak terjangkit Covid-19. ...
-
Lewat Video Conference, Bupati Barru Laporkan Hasil Produksi Pertanian
14/04/2020 | 11:52 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Kabupaten Barru menunjukkan kesiapannya sebagai salah satu daerah penyuplai beras di Indonesia di masa pandemi Covid-19 atau corona virus. Saat panen ...
-
Bupati Barru Libatkan Jaksa Awasi Penggunaan Dana Penanganan Covid-19
14/04/2020 | 10:56 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Bupati Barru Suardi Saleh mengingatkan kepada semua jajarannya, baik di Tim Gugus Tugas, OPD, unit kerja, camat, lurah dan kepala desa, ...
-
Bupati Barru Sosialisasikan Kartu Pra-Kerja dan Bantuan Desa
13/04/2020 | 22:07 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Bupati Barru Suardi Saleh secara khusus memberi pengarahan ke para kepala desa dan lurah se-Kabupaten Barru, terkait penanganan dan antisipasi dampak ...
-
Pastikan Pembangunan Tetap Berlanjut, Ini Skala Prioritas Barru di 2021
13/04/2020 | 15:50 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barru mulai mengantisipasi dan menyusun berbagai langkah yang bakal diprioritaskan untuk tetap memastikan pembangunan berjalan di tahun 2021. ...
-
Bupati Barru Sampaikan Terima Kasih dan Apresiasi ke Media
12/04/2020 | 14:47 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Ketua Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Barru, Suardi Saleh, secara khusus menyampaikan apresiasi dan terima kasih jajarannya atas peran dan ...
-
Suardi Saleh dan Istri Manfaatkan Hari Libur Bagikan Masker di Pasar
12/04/2020 | 11:45 WitaMAKASSAR, BARRU - Tak ada waktu untuk berlama-lama beristirahat. Tanggung jawab sebagai bupati dan ketua partai, membuatnya harus selalu turun langsung, maupun memimpin koordinasi setiap ...
-
Bergerak Bantu Warga, Suardi Saleh Semangati Tim Kesehatan PMI Barru
11/04/2020 | 16:54 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Barru Suardi Saleh menyemangati para pengurus dan relawan organisasi kemanusiaan ini untuk terus bergerak membantu warga....
-
Bupati Barru: Kami Berusaha Semaksimal Mungkin Lindungi Daerah Kita
11/04/2020 | 15:43 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Posko screening Covid-19 di perbatasan Barru-Pangkep mulai difungsikan secara normal, Sabtu (11/04/2020). Semua pengendara yang ingin melintas atau masuk ke Kabupaten ...
-
Istri Bupati Barru Salurkan Bantuan Sembako PKK dan Pimpinan OPD
10/04/2020 | 20:52 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Terus bergerak meringankan beban warga. Begitulah yang massif dilakukan istri Bupati Barru Suardi Saleh, drg Hj Hasnah Syam, MARS di masa ...
-
Mau Masuk dan Melintas di Barru? Semua Harus Patuhi Kebijakan Ini
10/04/2020 | 17:52 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Terhitung mulai Sabtu (11/04/2020) besok, Pemerintah Kabupaten Barru dan jajaran TNI/Polri semakin memperketat akses masuk ke wilayah Barru, terutama dari arah ...
-
Tak Sekadar Menghimbau, Pemkab Barru Berupaya Semua Warga Dapatkan Masker
09/04/2020 | 21:40 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Sikap yang patut diapresiasi ditunjukkan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barru dalam melindungi warganya dari penularan wabah Covid-19 atau lebih dikenal dengan istilah ...
-
Tegas! Semua Wajib Diperiksa, Barru Buat Posko Screening di Perbatasan
09/04/2020 | 20:37 WitaBARRU, GOSULSEL.COM - Langkah antisipasi dan penanganan Covid-19 terus dimaksimalkan jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barru dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda). Usai rapat koordinasi ...