Kumpulan Berita Topik "Menuju Parlemen 2019"
-
Gaya Baru Caleg Millenial
14/12/2018 | 22:25 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Calon anggota legislatif (Caleg) representatif pemuda mayoritas membranding dirinya sebagai Caleg millenial pada Pileg tahun 2019 mendatang. Hal ini bukan tanpa alasan, pasalnya ...
-
Hanura Sesumbar Rebut Satu Kursi Pimpinan DPRD Makassar
14/12/2018 | 16:23 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Hanura Kota Makassar sesumbar menggeser salah satu kursi pimpinan di DPRD Makassar. Ketua DPC Hanura Makassar, HM. Yunus ...
-
Naik Kelas ke Provinsi, Ini Alasan Hilmiaty Asip
14/12/2018 | 09:36 WitaBULUKUMBA, GOSULSEL.COM - Calon anggota legislatif (Caleg) DPRD Sulsel dari Partai Hanura, Hilmiaty Asip memiliki motivasi tersendiri sehingga membulatkan tekad naik kelas membidik DPRD ...
-
Maju di Pileg, Ketua KNPI Sidrap: Pemilih Millenial Penentu Kemenangan
14/12/2018 | 09:11 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Ketua KNPI Kabupaten Sidrap, Abdul Jabbar menyebut bahwa pemilih pemuda dan pemula akan menjadi penentu kemenangan pada Pileg tahun 2019 mendatang. ...
-
Perkuat Tim, Caleg Demokrat Andi Tenri Sasar Bulukumba – Sinjai Selama 3 Hari
13/12/2018 | 14:53 WitaBULUKUMBA, GOSULSEL.COM - Calon anggota legislatif (Caleg) DPRD Provinsi Sulawesi Selatan dari Partai Demokrat, Bau Tenriabeng.SM menyasar Daerah Pemilihnnya, yakni Dapil V meliputi ...
-
Gaet Simpati Pemilih, Caleg NasDem Bulukumba H. Suwardi Budayakan “Politik Mappatabe”
13/12/2018 | 10:24 WitaBULUKUMBA, GOSULSEL.COM -- Calon anggota legislatif (Caleg) Dewan Perwakilan rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bulukumba dari Partai Nasional Demokrat (NasDem), H. Suwardi memiliki cara tersendiri untuk menggaet ...
-
Pindah ke PAN, Saharuddin Said: Konstituen Saya Ikut Saya, Bukan Ikut Golkar
12/12/2018 | 23:37 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Mantan Anggota DPRD Makassar dari Partai Golkar, Saharuddin Said yakin konstituen di Daerah pemilihan (Dapil) II memilihnya karena alasan personal, bukan ...
-
Pengakuan “Incumbent” Hasil PAW Kewalahan Yakinkan Rakyat
12/12/2018 | 22:22 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Seyogyanya calon anggota legislatif (Caleg) incumbent berbicara tentang karya dan kerja nyata saat melakukan kampanye. Hal ini bukan tanpa alasan, pasalnya incumbent harus ...
-
Pindah ke PAN, Saharuddin Said Sesumbar Kuras Suara Golkar Makassar
12/12/2018 | 20:11 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Eks anggota DPRD Kota Makassar dari Partai Golkar, Saharuddin Said optimis mengantarkan PAN merebut 1 kursi di Dapil Wajo, Bontoala, Ujung ...
-
Ditinggal Caleg Incumbent, PKPI Tetap Optimis Dudukkan Kader di DPRD Makassar
12/12/2018 | 15:36 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Dewan Pimpinan Kota (DPK) Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) Kota Makassar optimis mendudukan kadernya di DPRD Makassar pada Pileg 2019 mendatang, meskipun ...
-
Hendropriyono Dijadwalkan Hadiri Pembekalan Caleg PKPI Sulsel
11/12/2018 | 22:46 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Dewan Pimpinan Provinsi (DPP) Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) rencananya akan menggelar pembekalan Caleg akhir bulan ini, tepatnya tanggal 27 Desember 2018....
-
Kalah di Pilwali, Golkar Tak Ingin Ulangi Kesalahan di Pileg
11/12/2018 | 22:35 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- DPD II Partai Golkar Makassar berbenah. Pasca kekalahan di Pilwali Makassar dan Pilgub Sulsel baru-baru, beringin rimbun itu tak ingin lagi mengulangi kesalahan....
-
Demokrat Makassar Optimis Lengserkan Golkar dari Ketua DPRD
11/12/2018 | 22:22 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- DPC Partai Demokrat Kota Makassar optimis akan menduduki jabatan Ketua DPRD Makassar pada Pileg 2019 mendatang sekaligus partai pemenang Pemilu di Kota Makassar....
-
Pemilih Muda Mengubah Konstelasi Pileg
11/12/2018 | 22:12 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Pileg tahun 2019 memberikan nuansa berbeda dari tahun sebelumnya. Salah satunya adalah segmen pemilih muda yang sangat meningkat signifikan.Tidak hanya itu, Caleg ...