Kumpulan Berita Topik "Luwu"
-
“Bassitoayya” Bakal Meriahkan Belopa Colour Run Merdeka Bulan Depan
30/07/2019 | 12:50 WitaLUWU, GOSULSEL.COM — Luwu Art Community (LAC) akan menggelar Colour Run pada Minggu 25 Agustus 2019 mendatang. Kegiatan ini digelar dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan ...
-
3 Tahun Jalin Cinta, Sepasang Saudara Kandung di Belopa Kini Punya 2 Anak
27/07/2019 | 13:56 WitaLUWU, GOSULSEL.COM -- Pemuda inisial AA 38 tahun warga jalan Andi Takke, Desa Lamunre Tengah, Kecamatan Belopa Utara, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan harus mendekap di jeruji ...
-
Alat Bukti Tidak Sesuai, Pengacara Bahrum Daido Dapat Teguran Hakim MK
11/07/2019 | 07:57 WitaJAKARTA, GOSULSEL.COM -- Sengketa pemilihan legislatif untuk caleg Demokrat Dapil III Sulsel akhirnya digelar di Mahkamah Konstitusi (MK), Rabu (10/7/2019) siang.Caleg Petahana Demokrat Bahrum ...
-
Hadapi Kejurda, AFK Luwu Buka Seleksi Pemain Futsal
11/07/2019 | 07:51 WitaLUWU, GOSULSEL.COM -- Perhelatan Kejuaran Daerah (Kejurda) Futsal se-Sulawesi Selatan tidak lama lagi. Untuknya, Asosiasi Futsal Kabupaten (AFK) Luwu mengadakan seleksi terbuka untuk mencari putra-putra terbaik ...
-
Empat Desa di Luwu Terisolir Akibat Longsor
15/06/2019 | 23:37 WitaLUWU, GOSULSEL.COM -- Empat desa di Kecamatan Latimojong, Luwu, Sulawesi Selatan, terisolir akibat longsor yang menutup badan jalan penghubung antar kecamatan di daerah tersebut....
-
Tokoh Masyarakat Apresiasi Kinerja PPK Belopa
14/05/2019 | 23:11 WitaLUWU, GOSULSEL.COM — Integritas dan Netralitas Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Belopa patut diacungi jempol, pasalnya kinerja mereka selama proses rekapitulasi perolehan suara pada Pemilu ...
-
Miris, Pasar Sentral Percontohan Belopa Jauh dari Kesan Modern
12/05/2019 | 11:30 WitaLUWU, GOSULSEL.COM – Pasar Tradisional Modern atau Pasar Sentral Percontohan Belopa di Kabupaten Luwu ini nampak semakin memprihatinkan. Lapak khusus pedagang ikan terlihat sangat kumuh, ...
-
Sabu sebanyak 90,54 Gram berhasil diamankan Polres Luwu di Awal 2019
09/04/2019 | 11:20 WitaLUWU,GOSULSEL.COM -- Polres Luwu menggelar Konfrensi Pers terkait pengungkapan jaringan pemakai dan pengedar narkoba jenis sabu maupun peredaran obat obatan daftar G di Mapolres ...
-
Masapi Luwu, Ikan “Ular” dengan Kisah Mistis dan Harga Fantastisnya
03/04/2019 | 12:36 WitaLUWU,GOSULSEL.COM - Ikan Air Tawar berbentuk mirip ular yang Masyarakat Luwu menyebutnya Masapi - atau ikan belut purba- ini ternyata termasuk ikan berharga mahal ...
-
Judi Togel, Dua Warga Lamasi Diringkus Polisi
02/04/2019 | 18:30 WitaLUWU, GOSULSEL.COM -- Dua pelaku tindak pidana perjudian jenis togel/kupon putih digulung unit Resmob Polres Luwu, di Dusun Se'pon, Desa Se'pon, Kecamatan Lamasi, Kabupaten ...
-
Lakalantas di Larompong, Minibus Hancur, Sopir dan Penumpang Kritis
02/04/2019 | 15:10 WitaLUWU, GOSULSEL.COM -- Sebuah mobil minibus rusak berat setelah mengalami kecelakaan di Desa Rantebelu, Kecamatan Larompong, Kabupaten Luwu, Selasa (2/04/2019). Kecelakaan tunggal yang terjadi ...
-
Simpan 430 Butir Tramadol, Mustaring Digiring ke Mapolres Luwu
31/03/2019 | 20:15 WitaLUWU, GOSULSEL.COM -- Gabungan Satuan Reserse Narkoba dan Satuan Reskrim Polres Luwu menangkap pengedar obat daftar G jenis Tramadol di Jl. Pelabuhan, Kelurahan Tanamanai, ...
-
Disdukcapil Disidak, Sbj Minta Pengurusan Jangan Berbelit-belit
28/03/2019 | 12:25 WitaLUWU, GOSULSEL.COM — Wakil Bupati Luwu, Syukur Bijak (SBj), melakukan Inspeksi Mendadak (sidak) di Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Luwu, Kamis (28/3/2019) pagi ...
-
Wilayah Pesisir Ulo-Ulo Dicanangkan Sebagai Kota Baru Belopa
28/03/2019 | 12:21 WitaLUWU, GOSULSEL.COM -- Pengembangan Kota Belopa dengan konsep pembangunan kota baru, rupanya digagas duet Basmin Mattayang-Syukur Bijak (BM-SBj). Pembangunan kota baru ini fokus membidik wilayah ...