Ikan Bandeng Bakar Rica, Ikan Bakar, Ikan Bandeng, Olahan Bandeng, Raca' Mangga, Kuliner, Kuliner Makassar, Kuliner di Makassar, Jalan Landak Baru

21 Jenis Kuliner Makassar yang Bikin Anda Bangga

Jumat, 19 Agustus 2016 | 16:53 Wita - Editor: Irwan Idris - Reporter: A Nita Purnama - GoSulsel.com

  1. Bakso Salemo

Bakso Salemo memiliki keunikan dari bentuknya, yaitu bentuk bulat seperti bakso pada umumnya dan bakso kotak. Jenisnya juga ada dua macam, bakso halus dan bakso kasar.

Bakso halusnya benar-benar halus, bakso kasarnya pun begitu kenyal. Kawan traveliner bisa memesan gorengan pangsit yang mantap dicocol dengan sambal kuning menggiurkan.

pt-vale-indonesia
Seporsi Bakso Salemo. (Foto: Iskandar Achmad/gosulsel.com).

Seporsi Bakso Salemo. (Foto: Iskandar Achmad/gosulsel.com).

  1. Mie Kering

Meski berasal dari resep Tionghoa, mie kering Makassar kini jadi ikon kuliner Makassar. Ada beberapa merek mie kering yang kawan traveliner bisa nikmati dengan tingkat kenikmatan yang serupa; Mie Titi, Mie Awa’, Mie Anto, dan Mie Cheng.

Mie kering Makassar terbuat dari mie berkualitas yang digoreng lalu dicampur potongan daging ayam, bakso, sayuran, lalu diberi seduhan rebusan kanji kental.

Halaman:

BACA JUGA