Kumpulan Berita Topik "Menuju Parlemen 2019"
-
PDI Perjuangan Tingkatkan Target Perolehan Kursi di DPRD Makassar
16/01/2019 | 22:47 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Kota Makassar meningkatkan target perolehan kursi. Target awal sebenarnya 5 kursi dengan sebaran 1 ...
-
Obama Siapkan Strategi Rebut Basis Lawan
16/01/2019 | 19:51 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Calon anggota legislatif (Caleg) Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) dari Partai Demokrat, Bahar Ngitung mengakui bahwa ada perbedaan konstalasi politik ...
-
Sapa Warga, Indira Jusuf Ismail Sebut Ibu-ibu Rappojawa Andalan
16/01/2019 | 18:10 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Calon anggota DPR RI dari Partai Persatuan Indonesia (Perindo), Indira Jusuf Ismail menyapa dan bersilaturahmi dengan warga RW 4 Kelurahan Rappojawa, ...
-
Gaet Simpati Pemilih, Caleg Hanura Andi Hakim Janji Perjuangkan SIM Gratis
15/01/2019 | 23:25 WitaTAKALAR, GOSULSEL.COM -- Calon anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan dari Partai Hanura, Andi Abdul Hakim menyapa masyarakat Timbuseng, Kabupaten Takalar. Dalam blusukannya, Andi Hakim menyerap keinginan ...
-
Petahana Demokrat Basdir Kewalahan Atur Jadwal Kampanye, Ini Sebabnya
15/01/2019 | 22:54 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Calon anggota legislatif (Caleg) petahana Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar dari Partai Demokrat mengaku kewalahan mengatur jadwal sosialisasi. Hal ini lantaran ...
-
Maksimalkan 3 Bulan Sisa Masa Kampanye, Caleg PKS Ariady Arsal Temui Langsung Masyarakat
14/01/2019 | 13:14 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Calon anggota legislatif (caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memaksimalkan sisa masa kampanye yang ...
-
Caleg PKB Haniah Hafid Usung Misi Pemberdayaan Perempuan
13/01/2019 | 15:14 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Calon anggota legislatif (Caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gowa, dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Haniah Hafid mengusung misi pemberdayaan perempuan pada ...
-
Incar Kursi Pimpinan DPRD, Begini Strategi PPP Makassar
13/01/2019 | 11:32 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Makassar menargetkan suara 60 ribu disemua daerah pemilihan (Dapil) di Kota Makassar ...
-
Tak Hanya Fokus di Dapil, Jufri Pabe Garap Suara Semaksimal Mungkin di Semua Titik
11/01/2019 | 19:20 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Calon anggota legislatif (Caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar dari Partai Hanura, Jufri Pabe menargetkan akan memiliki suara merata di daerah ...
-
Incumbent Caleg PKS Minta tidak Persoalkan Kebijakan Partai Siapkan Dana Saksi
11/01/2019 | 13:48 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Calon anggota legislatif (Caleg) DPRD Kota Makassar dari partai PKS, Yeni Rahman tidak ingin mempersoalkan kebijakan partainya yang membebankan biasa saksi ...
-
Agenda Kunjungi Sulsel, AHY Minta Diantar ke Toraja dan Luwu, Ni’matullah: Susah
10/01/2019 | 20:39 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM - Ketua Komando Satuan Tugas Bersama (Kogasma) Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) bakal menyasar Provinsi Sulawesi Selatan pada pertengahan bulan ini, Januari 2019. ...
-
Bawaslu Makassar Lakukan Penertiban, Tapi APK Liar Masih Banyak
09/01/2019 | 16:50 WitaMAKASSAR, GOSULSEL.COM -- Dugaan masih banyak calon anggota legislatif (caleg) 'nakal' di Kota Makassar bisa saja dibenarkan. Hal ini tercermin dari banyaknya alat peraga ...
-
Awal Tahun, Jaringan Bau Tenri Abeng Tancap Gas
07/01/2019 | 11:30 WitaBULUKUMBA, GOSULSEL.COM -- Calon anggota DPRD Sulsel dari Partai Demokrat, Bau Tenri Abeng mulai menyebar alat peraga kampanye (APK). Caleg daerah pemilihan (Dapil) 5, meliputi Kabupaten ...
-
Dapat Sokongan Jupiter Wajo Club, Caleg DPR RI Sitti Maryam Ajak Bersatu dan Berjuang
06/01/2019 | 15:57 WitaWAJO, GOSULSEL.COM -- Satu lagi komunitas yang didominasi oleh sejumlah anak muda yang menyatakan dukungannya ke calon anggota legislatif (Caleg) DPR RI, Hj. Sitti Maryam. Adalah ...